Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variabilitas spasial hujan di wilayah UPT PSDA di Pasuruan. Wilayah studi mencakup kabupaten Probolinggo, kota Probolinggo, Kabupaten Pasuruan dan Kota Pasuruan di Jawa Timur. Data hujan tahunan rerata (Hthn_rrt) dan hujan tahunan maksimal (HthnMa...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Askin Askin, Indarto Indarto, Dimas Ghufron Ash-Shiddiq, Sri Wahyuningsih
Format: Article
Language:English
Published: Syiah Kuala University 2018-04-01
Series:Rona Teknik Pertanian
Subjects:
Online Access:http://jurnal.unsyiah.ac.id/RTP/article/view/9981
id doaj-0ae57496c6294c368493728cc6044422
record_format Article
spelling doaj-0ae57496c6294c368493728cc60444222021-02-22T01:59:03ZengSyiah Kuala UniversityRona Teknik Pertanian2085-26142528-26542018-04-01111354910.17969/rtp.v11i1.99818349Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-PlotAskin Askin0Indarto Indarto1Dimas Ghufron Ash-Shiddiq2Sri Wahyuningsih3Universitas JemberUniversitas JemberUniversitas JemberUniversitas JemberAbstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variabilitas spasial hujan di wilayah UPT PSDA di Pasuruan. Wilayah studi mencakup kabupaten Probolinggo, kota Probolinggo, Kabupaten Pasuruan dan Kota Pasuruan di Jawa Timur. Data hujan tahunan rerata (Hthn_rrt) dan hujan tahunan maksimal (HthnMaks) dihitung dari kumulatif data hujan harian pada 93 stasiun dan dijadikan sebagai input utama untuk analisis. Panjang periode rekaman data yang digunakan dari tahun 1980 sampai dengan 2015 (35 tahun). Tahap penelitian mencakup: (1) pra-pengolahan data, (2) analisis pendahuluan, (3) analisis menggunakan tool histogram dan voronoi map, (4) interpolasi data dan pembuatan peta tematik. Pra-pengolahan data dilakukan menggunakan excel. Analisis histogram dan QQ-Plot dilakukan untuk melihat variabilitas spasial lebih detail per sub-wilayah. Selanjutnya, metode interpolasi digunakan untuk membuat peta tematik hujan tahunan. Peta tematik menunjukkan hujan tahunan rerata (Hthn_rrt) yang terjadi di wilayah tersebut selama 35 tahun terakhir berkisar antara 1200 sd 2600 mm/tahun. Hujan tahunan maksimal yang terjadi berkisar antara 2100 sd 4500 mm/tahun. Penelitian juga menunjukkan adanya korelasi positif antara lokasi stasiun hujan (elevasi) dengan jumlah hujan tahunan yang diterima.   Spatial Variability of Annual Rainfall in The Administrative Area of UPT PSDA at Pasuruan, East Java : Analysis Using Histogram and QQ-Plot  Abstract. This research aims to analyze the spatial variability of annual rainfall. Daily rainfall data from 93 rain gauge in the administrative area of UPT PSDA Pasuruan were used as the main input. The average annual rainfall and the maximum annual rainfall obtained from the daily rainfall data. Histograms, and QQ-Plot were used to describe the spatial variability in each sub-regions. Next, interpolation methods is used to create a thematic map of the annual rainfall. The results shows that local spatial variability of rainfall can be visualized more detail for each sub-region by means of histogram and QQ-Plot. The thematic map showed that the distribution of average annual rainfall in the region range from 1,200 mm/year up to 2,600 mm/year. Maximum annual rainfall range between 2,100 mm/year up to 4,500 mm/year. The result also show the positif correlation between the altitude of the rain gauge and local annual rainfall received.http://jurnal.unsyiah.ac.id/RTP/article/view/9981variabilitashujan tahunanhistogramqq-plotpeta tematikvariabilityannual rainfallinterpolationthematic map
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Askin Askin
Indarto Indarto
Dimas Ghufron Ash-Shiddiq
Sri Wahyuningsih
spellingShingle Askin Askin
Indarto Indarto
Dimas Ghufron Ash-Shiddiq
Sri Wahyuningsih
Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
Rona Teknik Pertanian
variabilitas
hujan tahunan
histogram
qq-plot
peta tematik
variability
annual rainfall
interpolation
thematic map
author_facet Askin Askin
Indarto Indarto
Dimas Ghufron Ash-Shiddiq
Sri Wahyuningsih
author_sort Askin Askin
title Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
title_short Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
title_full Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
title_fullStr Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
title_full_unstemmed Variabilitas Spasial Hujan Tahunan di Wilayah UPT PSDA di Pasuruan, Jawa Timur : Analisis Histogram dan Normal QQ-Plot
title_sort variabilitas spasial hujan tahunan di wilayah upt psda di pasuruan, jawa timur : analisis histogram dan normal qq-plot
publisher Syiah Kuala University
series Rona Teknik Pertanian
issn 2085-2614
2528-2654
publishDate 2018-04-01
description Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variabilitas spasial hujan di wilayah UPT PSDA di Pasuruan. Wilayah studi mencakup kabupaten Probolinggo, kota Probolinggo, Kabupaten Pasuruan dan Kota Pasuruan di Jawa Timur. Data hujan tahunan rerata (Hthn_rrt) dan hujan tahunan maksimal (HthnMaks) dihitung dari kumulatif data hujan harian pada 93 stasiun dan dijadikan sebagai input utama untuk analisis. Panjang periode rekaman data yang digunakan dari tahun 1980 sampai dengan 2015 (35 tahun). Tahap penelitian mencakup: (1) pra-pengolahan data, (2) analisis pendahuluan, (3) analisis menggunakan tool histogram dan voronoi map, (4) interpolasi data dan pembuatan peta tematik. Pra-pengolahan data dilakukan menggunakan excel. Analisis histogram dan QQ-Plot dilakukan untuk melihat variabilitas spasial lebih detail per sub-wilayah. Selanjutnya, metode interpolasi digunakan untuk membuat peta tematik hujan tahunan. Peta tematik menunjukkan hujan tahunan rerata (Hthn_rrt) yang terjadi di wilayah tersebut selama 35 tahun terakhir berkisar antara 1200 sd 2600 mm/tahun. Hujan tahunan maksimal yang terjadi berkisar antara 2100 sd 4500 mm/tahun. Penelitian juga menunjukkan adanya korelasi positif antara lokasi stasiun hujan (elevasi) dengan jumlah hujan tahunan yang diterima.   Spatial Variability of Annual Rainfall in The Administrative Area of UPT PSDA at Pasuruan, East Java : Analysis Using Histogram and QQ-Plot  Abstract. This research aims to analyze the spatial variability of annual rainfall. Daily rainfall data from 93 rain gauge in the administrative area of UPT PSDA Pasuruan were used as the main input. The average annual rainfall and the maximum annual rainfall obtained from the daily rainfall data. Histograms, and QQ-Plot were used to describe the spatial variability in each sub-regions. Next, interpolation methods is used to create a thematic map of the annual rainfall. The results shows that local spatial variability of rainfall can be visualized more detail for each sub-region by means of histogram and QQ-Plot. The thematic map showed that the distribution of average annual rainfall in the region range from 1,200 mm/year up to 2,600 mm/year. Maximum annual rainfall range between 2,100 mm/year up to 4,500 mm/year. The result also show the positif correlation between the altitude of the rain gauge and local annual rainfall received.
topic variabilitas
hujan tahunan
histogram
qq-plot
peta tematik
variability
annual rainfall
interpolation
thematic map
url http://jurnal.unsyiah.ac.id/RTP/article/view/9981
work_keys_str_mv AT askinaskin variabilitasspasialhujantahunandiwilayahuptpsdadipasuruanjawatimuranalisishistogramdannormalqqplot
AT indartoindarto variabilitasspasialhujantahunandiwilayahuptpsdadipasuruanjawatimuranalisishistogramdannormalqqplot
AT dimasghufronashshiddiq variabilitasspasialhujantahunandiwilayahuptpsdadipasuruanjawatimuranalisishistogramdannormalqqplot
AT sriwahyuningsih variabilitasspasialhujantahunandiwilayahuptpsdadipasuruanjawatimuranalisishistogramdannormalqqplot
_version_ 1724256966141804544