Peningkatan Kemampuan Berbahasa (Berbicara) Anak Usia 3 – 4 Tahun Dengan Media Kartu Gambar

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan Bahasa ( Bicara ) pada anak  KB Al Furqon Makamhaji Kartasura Tahun Ajaran 2020/2021 dengan penerapan pengunaan gambar  pada pembelajaran (kegiatan inti). Subjek penelitian yang diberi tindakan adalah anak-anak KB Al Furqon Makamhaji Kartasura ya...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Kartini Kartini
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Majalengka 2021-05-01
Series:Jurnal Educatio FKIP UNMA
Subjects:
Online Access:https://ejournal.unma.ac.id/index.php/educatio/article/view/1070
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan Bahasa ( Bicara ) pada anak  KB Al Furqon Makamhaji Kartasura Tahun Ajaran 2020/2021 dengan penerapan pengunaan gambar  pada pembelajaran (kegiatan inti). Subjek penelitian yang diberi tindakan adalah anak-anak KB Al Furqon Makamhaji Kartasura yang berjumlah 20 anak, subjek pelaku tindakan adalah peneliti (guru). Metode pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dengan menggunakan deskriptif dan komparatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan kemampuan bahasa ( bicara )pada anak yang dilihat dari peningkatan rata-rata kelas mulai dari prasiklus sampai siklus II, yang mencakup: Prasiklus 31, 96%, siklus I 62, 13%, dan siklus II 82, 67%. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa penerapan pengunaan kartu gambar  dapat meningkatkan kemampuan bahasa (bicara) anak Kelompok Bermain Al Furqon Makamhaji Kartasura Tahun Pelajaran 2020/2021.
ISSN:2459-9522
2548-6756