KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA BERDASARKAN POLA ASUH ORANGTUA (Siswa Kelas VII DI SMP Negeri 8 Jakarta Pusat)

Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat gambaran kemampuan berpikir kreatif siswa. Tujuan lain penelitian ini, untuk mendapatkan perbedaan kemampuan berpikir kreatif siswa berdasarkan pola asuh yang diterapkan orangtua (otoriter, demokratis, atau permisif). Penelitian dilaksanakan pada siswa kela...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Intan Ratri Ranggawuni, Michiko Mamesah, Happy Karlina Marjo
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Negeri Jakarta 2014-12-01
Series:Insight: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Subjects:
Online Access:http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/insight/article/view/2157