Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone

Munculnya Single Board Computer seperti Raspberry Pi di pasaran yang lebih murah serta hemat daya dibandingkan PC dapat menghemat biaya pengadaan komputer dan biaya operasional. Dengan kemampuan komputasi yang dimilikinya, Raspberry Pi dapat difungsikan menjadi berbagai macam server termasuk server...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Suharsono Bantun, Ahmad Ashari, Rahmat Karim
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Dian Nuswantoro 2020-05-01
Series:Techno.Com
Online Access:http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/technoc/article/view/3220
id doaj-590d5f24e8ae4ac38aa0584bc97c2700
record_format Article
spelling doaj-590d5f24e8ae4ac38aa0584bc97c27002020-11-25T03:08:11ZindUniversitas Dian NuswantoroTechno.Com2356-25792356-25792020-05-0119213514610.33633/tc.v19i2.32201717Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video PhoneSuharsono Bantun0Ahmad Ashari1Rahmat Karim2Universitas Sembilanbelas November KolakaUniversitas Gadjah MadaUniversitas Sembilanbelas November KolakaMunculnya Single Board Computer seperti Raspberry Pi di pasaran yang lebih murah serta hemat daya dibandingkan PC dapat menghemat biaya pengadaan komputer dan biaya operasional. Dengan kemampuan komputasi yang dimilikinya, Raspberry Pi dapat difungsikan menjadi berbagai macam server termasuk server VVoIP, sehingga untuk membangun jaringan VVoIP tidak lagi diperlukan sebuah komputer. Dalam penelitian ini Raspberry Pi difungsikan sebagai SIP (Session Initiation Protocol) server dari aplikasi video phone menggunakan Asterisk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja Raspberry Pi baik dalam panggilan per detik maupun panggilan bersamaan dengan resolusi CIF dan resolusi VGA. Penelitian ini juga menggunakan codec G711a dan VP8, serta untuk mengetahui kelayakan penggunaan server tersebut, dilakukan analisis QoS dari setiap panggilan dengan jumlah panggilan bersamaan tertentu. Untuk perbandingan, akan dilakukan pengujian terhadap PC yang digunakan sebagai SIP server. Berdasarkan hasil pengujian, dapat dilihat bahwa untuk jumlah panggilan per detik dan panggilan bersamaan, Raspberry Pi mampu melayani komunikasi VVoIP dengan baik dan layak diimplementasikan sebagai SIP server untuk aplikasi video phone. Namun, untuk penggunaan pada skala yang lebih besar, PC masih memiliki lebih banyak keunggulan dibanding Raspberry. Raspberry Pi yang difungsikan sebagai SIP server mampu melayani hingga 131 panggilan video dengan resolusi CIF dan 94 panggilan video dengan resolusi VGA.http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/technoc/article/view/3220
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Suharsono Bantun
Ahmad Ashari
Rahmat Karim
spellingShingle Suharsono Bantun
Ahmad Ashari
Rahmat Karim
Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
Techno.Com
author_facet Suharsono Bantun
Ahmad Ashari
Rahmat Karim
author_sort Suharsono Bantun
title Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
title_short Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
title_full Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
title_fullStr Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
title_full_unstemmed Analisis Kinerja Raspberry Pi Sebagai SIP Server Untuk Aplikasi Video Phone
title_sort analisis kinerja raspberry pi sebagai sip server untuk aplikasi video phone
publisher Universitas Dian Nuswantoro
series Techno.Com
issn 2356-2579
2356-2579
publishDate 2020-05-01
description Munculnya Single Board Computer seperti Raspberry Pi di pasaran yang lebih murah serta hemat daya dibandingkan PC dapat menghemat biaya pengadaan komputer dan biaya operasional. Dengan kemampuan komputasi yang dimilikinya, Raspberry Pi dapat difungsikan menjadi berbagai macam server termasuk server VVoIP, sehingga untuk membangun jaringan VVoIP tidak lagi diperlukan sebuah komputer. Dalam penelitian ini Raspberry Pi difungsikan sebagai SIP (Session Initiation Protocol) server dari aplikasi video phone menggunakan Asterisk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja Raspberry Pi baik dalam panggilan per detik maupun panggilan bersamaan dengan resolusi CIF dan resolusi VGA. Penelitian ini juga menggunakan codec G711a dan VP8, serta untuk mengetahui kelayakan penggunaan server tersebut, dilakukan analisis QoS dari setiap panggilan dengan jumlah panggilan bersamaan tertentu. Untuk perbandingan, akan dilakukan pengujian terhadap PC yang digunakan sebagai SIP server. Berdasarkan hasil pengujian, dapat dilihat bahwa untuk jumlah panggilan per detik dan panggilan bersamaan, Raspberry Pi mampu melayani komunikasi VVoIP dengan baik dan layak diimplementasikan sebagai SIP server untuk aplikasi video phone. Namun, untuk penggunaan pada skala yang lebih besar, PC masih memiliki lebih banyak keunggulan dibanding Raspberry. Raspberry Pi yang difungsikan sebagai SIP server mampu melayani hingga 131 panggilan video dengan resolusi CIF dan 94 panggilan video dengan resolusi VGA.
url http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/technoc/article/view/3220
work_keys_str_mv AT suharsonobantun analisiskinerjaraspberrypisebagaisipserveruntukaplikasivideophone
AT ahmadashari analisiskinerjaraspberrypisebagaisipserveruntukaplikasivideophone
AT rahmatkarim analisiskinerjaraspberrypisebagaisipserveruntukaplikasivideophone
_version_ 1724667098591920128