Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi

<p>Penelitian tentang karakterisasi sifat fisik dan mekanik penambahan kitosan pada <em>edible film</em> karagenan dan tapioka termodifikasi telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah optimal penambahan kitosan pada pembuatan <em>edible film</em>...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Guntarti Supeni, Agustina Arianita Cahyaningtyas, Anna Fitrina
Format: Article
Language:English
Published: Balai Besar Kimia dan Kemasan 2015-10-01
Series:Jurnal Kimia dan Kemasan
Subjects:
Online Access:http://ejournal.kemenperin.go.id/jkk/article/view/1819
id doaj-61334c1753064c509b76b3004c31753c
record_format Article
spelling doaj-61334c1753064c509b76b3004c31753c2020-11-24T23:45:21ZengBalai Besar Kimia dan KemasanJurnal Kimia dan Kemasan 2088-026X2549-94242015-10-0137210311010.24817/jkk.v37i2.18191369Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka TermodifikasiGuntarti Supeni0Agustina Arianita Cahyaningtyas1Anna Fitrina2Balai Besar Kimia dan Kemasan, Kementerian Perindustrian Jl. Balai Kimia No.1 Pekayon, Pasar Rebo, Jakarta TimurBalai Besar Kimia dan Kemasan, Kementerian Perindustrian Jl. Balai Kimia No.1 Pekayon, Pasar Rebo, Jakarta TimurBalai Besar Kimia dan Kemasan, Kementerian Perindustrian Jl. Balai Kimia No.1 Pekayon, Pasar Rebo, Jakarta Timur<p>Penelitian tentang karakterisasi sifat fisik dan mekanik penambahan kitosan pada <em>edible film</em> karagenan dan tapioka termodifikasi telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah optimal penambahan kitosan pada pembuatan <em>edible film</em> dari karagenan dan tapioka termodifikasi untuk kemasan makanan. <em>Edible film</em> dibuat dengan pencampuran larutan karagenan dengan larutan tapioka termodifikasi, kemudian ditambahkan larutan kitosan menggunakan metode <em>casting</em>. Variabel yang digunakan adalah jumlah larutan kitosan yang ditambahkan pada larutan <em>edible film </em>karagenan-tapioka termodifikasi, yaitu 1,5%; 3%; 4,5%; 6%; dan 7,5%. <em>Edible film</em> yang diperoleh kemudian dilakukan pengujian ketebalan, kuat tarik, elongasi, <em>Water Vapor Transmission Rate (WVTR), </em>dan <em>Scanning Electron Microscope (SEM)</em>. Hasil penelitian ini diharapkan dapat diaplikasikan sebagai bahan pengemas alternatif yang ramah lingkungan. Nilai <em>WVTR</em> dari <em>edible film</em> berguna untuk memperkirakan daya simpan kemasan terhadap produk yang dikemas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin besar penambahan jumlah kitosan pada <em>edible film</em> karagenan dan tapioka termodifikasi, menghasilkan  ketebalan, elongasi, dan nilai laju uap air yang semakin meningkat, sedangkan  kuat tarik yang dihasilkan semakin menurun. Jumlah optimal penambahan kitosan pada <em>edible film</em> karagenan-tapioka termodifikasi adalah 1,5%.</p>http://ejournal.kemenperin.go.id/jkk/article/view/1819Edible film, Karagenan, Kitosan, Tapioka termodifikasi
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Guntarti Supeni
Agustina Arianita Cahyaningtyas
Anna Fitrina
spellingShingle Guntarti Supeni
Agustina Arianita Cahyaningtyas
Anna Fitrina
Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
Jurnal Kimia dan Kemasan
Edible film, Karagenan, Kitosan, Tapioka termodifikasi
author_facet Guntarti Supeni
Agustina Arianita Cahyaningtyas
Anna Fitrina
author_sort Guntarti Supeni
title Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
title_short Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
title_full Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
title_fullStr Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
title_full_unstemmed Karakterisasi Sifat Fisik dan Mekanik Penambahan Kitosan pada Edible Film Karagenan dan Tapioka Termodifikasi
title_sort karakterisasi sifat fisik dan mekanik penambahan kitosan pada edible film karagenan dan tapioka termodifikasi
publisher Balai Besar Kimia dan Kemasan
series Jurnal Kimia dan Kemasan
issn 2088-026X
2549-9424
publishDate 2015-10-01
description <p>Penelitian tentang karakterisasi sifat fisik dan mekanik penambahan kitosan pada <em>edible film</em> karagenan dan tapioka termodifikasi telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah optimal penambahan kitosan pada pembuatan <em>edible film</em> dari karagenan dan tapioka termodifikasi untuk kemasan makanan. <em>Edible film</em> dibuat dengan pencampuran larutan karagenan dengan larutan tapioka termodifikasi, kemudian ditambahkan larutan kitosan menggunakan metode <em>casting</em>. Variabel yang digunakan adalah jumlah larutan kitosan yang ditambahkan pada larutan <em>edible film </em>karagenan-tapioka termodifikasi, yaitu 1,5%; 3%; 4,5%; 6%; dan 7,5%. <em>Edible film</em> yang diperoleh kemudian dilakukan pengujian ketebalan, kuat tarik, elongasi, <em>Water Vapor Transmission Rate (WVTR), </em>dan <em>Scanning Electron Microscope (SEM)</em>. Hasil penelitian ini diharapkan dapat diaplikasikan sebagai bahan pengemas alternatif yang ramah lingkungan. Nilai <em>WVTR</em> dari <em>edible film</em> berguna untuk memperkirakan daya simpan kemasan terhadap produk yang dikemas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin besar penambahan jumlah kitosan pada <em>edible film</em> karagenan dan tapioka termodifikasi, menghasilkan  ketebalan, elongasi, dan nilai laju uap air yang semakin meningkat, sedangkan  kuat tarik yang dihasilkan semakin menurun. Jumlah optimal penambahan kitosan pada <em>edible film</em> karagenan-tapioka termodifikasi adalah 1,5%.</p>
topic Edible film, Karagenan, Kitosan, Tapioka termodifikasi
url http://ejournal.kemenperin.go.id/jkk/article/view/1819
work_keys_str_mv AT guntartisupeni karakterisasisifatfisikdanmekanikpenambahankitosanpadaediblefilmkaragenandantapiokatermodifikasi
AT agustinaarianitacahyaningtyas karakterisasisifatfisikdanmekanikpenambahankitosanpadaediblefilmkaragenandantapiokatermodifikasi
AT annafitrina karakterisasisifatfisikdanmekanikpenambahankitosanpadaediblefilmkaragenandantapiokatermodifikasi
_version_ 1725496066078408704