Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia

Metode yang sifatnya parametrik untuk menghitung premi pada program asuransi usaha tani padi di Indonesia telah dibahas oleh Mutaqin dkk. (2015) dengan mengasumsikan bahwa data hasil panen padinya berasal dari suatu populasi yang berdistribusi normal. Metode tersebut juga telah diaplikasikan terhada...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Aceng Komarudin Mutaqin
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Islam Bandung 2016-05-01
Series:Statistika
Online Access:http://ejournal.unisba.ac.id/index.php/statistika/article/view/2279
id doaj-87d8f0f8ed7e4c409b8b3c99b0894a4e
record_format Article
spelling doaj-87d8f0f8ed7e4c409b8b3c99b0894a4e2020-11-24T22:25:04ZindUniversitas Islam BandungStatistika1411-58912016-05-0116141451453Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di IndonesiaAceng Komarudin MutaqinMetode yang sifatnya parametrik untuk menghitung premi pada program asuransi usaha tani padi di Indonesia telah dibahas oleh Mutaqin dkk. (2015) dengan mengasumsikan bahwa data hasil panen padinya berasal dari suatu populasi yang berdistribusi normal. Metode tersebut juga telah diaplikasikan terhadap data produktivitas padi di beberapa kabupaten di provinsi Jawa Barat. Dalam makalah ini metode tersebut akan dievaluasi kinerjanya dengan menggunakan simulasi Monte Carlo berdasarkan nilai rata-rata kesalahan mutlak dari taksiran besarnya premi untuk melihat keakuratan dari hasil taksirannya. Hasil simulasi Monte Carlo menunjukkan bahwa metode yang diusulkan memiliki keakurasian yang semakin tinggi ketika membesarnya nilai rata-rata hasil panen padi per satuan luas, menurunnya simpangan baku hasil panen padi per satuan luas, atau meningkatnya ukuran sampel.http://ejournal.unisba.ac.id/index.php/statistika/article/view/2279
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Aceng Komarudin Mutaqin
spellingShingle Aceng Komarudin Mutaqin
Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
Statistika
author_facet Aceng Komarudin Mutaqin
author_sort Aceng Komarudin Mutaqin
title Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
title_short Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
title_full Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
title_fullStr Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
title_full_unstemmed Kinerja Metode Perhitungan Premi Program Asuransi Usaha Tani Padi di Indonesia
title_sort kinerja metode perhitungan premi program asuransi usaha tani padi di indonesia
publisher Universitas Islam Bandung
series Statistika
issn 1411-5891
publishDate 2016-05-01
description Metode yang sifatnya parametrik untuk menghitung premi pada program asuransi usaha tani padi di Indonesia telah dibahas oleh Mutaqin dkk. (2015) dengan mengasumsikan bahwa data hasil panen padinya berasal dari suatu populasi yang berdistribusi normal. Metode tersebut juga telah diaplikasikan terhadap data produktivitas padi di beberapa kabupaten di provinsi Jawa Barat. Dalam makalah ini metode tersebut akan dievaluasi kinerjanya dengan menggunakan simulasi Monte Carlo berdasarkan nilai rata-rata kesalahan mutlak dari taksiran besarnya premi untuk melihat keakuratan dari hasil taksirannya. Hasil simulasi Monte Carlo menunjukkan bahwa metode yang diusulkan memiliki keakurasian yang semakin tinggi ketika membesarnya nilai rata-rata hasil panen padi per satuan luas, menurunnya simpangan baku hasil panen padi per satuan luas, atau meningkatnya ukuran sampel.
url http://ejournal.unisba.ac.id/index.php/statistika/article/view/2279
work_keys_str_mv AT acengkomarudinmutaqin kinerjametodeperhitunganpremiprogramasuransiusahatanipadidiindonesia
_version_ 1725759545727254528