Toxoplasma gondii (Nicolle & Splendore 1908)

Toxoplasma sering menjadi momok bagi wanita karena merupakan salah satu penyebab ketidaksuburan seorang wanita, yang diakibatkan oleh parasit yang bernama Toxoplasma gondii. Padahal ternyata tidak hanya wanita saja, pria pun dapat terinfeksi parasit ini. Toxoplasma gondii merupakan hewan bersel satu...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Novia Tri Astuti
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Balai Litbang P2B2 Banjarnegara 2013-09-01
Series:Balaba: Jurnal Litbang Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang Banjarnegara
Online Access:http://ejournal.litbang.depkes.go.id/index.php/blb/article/view/1719
Description
Summary:Toxoplasma sering menjadi momok bagi wanita karena merupakan salah satu penyebab ketidaksuburan seorang wanita, yang diakibatkan oleh parasit yang bernama Toxoplasma gondii. Padahal ternyata tidak hanya wanita saja, pria pun dapat terinfeksi parasit ini. Toxoplasma gondii merupakan hewan bersel satu yang disebut protozoa, protozoa ini merupakan parasit pada tubuh hewan dan manusia. Toxoplasma gondii ditemukan di seluruh dunia. Penyakit infeksi oleh parasit Toxoplasma gondii ini dikenal dengan nama Toksoplasmosis. Toksoplasmosis dikategorikan sebagai penyakit Zoonosis, yaitu penyakit yang dapat ditularkan dari hewan ke manusia.<br />
ISSN:1858-0882
2338-9982