Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi

Penelitian tentang aspek repoduksi ikan tambakan (Helostoma temminckii) di perairan umum Kecamatan Kumpeh telah dilakukan pada bulan Juni sampai dengan bulan Agustus 2013, pengoleksian ikan sampel dengan alat tangkap jaring insang dan jala dengan ukuran mata jaring 0,75 inchi dan 1,0 inchi. Pengumpu...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Lisna Lisna
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Jambi 2016-01-01
Series:Biospecies
Online Access:https://online-journal.unja.ac.id/index.php/biospecies/article/view/2874
id doaj-b9eea6f50bcd4ed585bbd0c96efe1896
record_format Article
spelling doaj-b9eea6f50bcd4ed585bbd0c96efe18962020-11-24T22:10:09ZengUniversitas JambiBiospecies2503-04261979-09022016-01-01912874Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro JambiLisna LisnaPenelitian tentang aspek repoduksi ikan tambakan (Helostoma temminckii) di perairan umum Kecamatan Kumpeh telah dilakukan pada bulan Juni sampai dengan bulan Agustus 2013, pengoleksian ikan sampel dengan alat tangkap jaring insang dan jala dengan ukuran mata jaring 0,75 inchi dan 1,0 inchi. Pengumpulan ikan sampel dilakukan seminggu sekali dan pengambilan dilakukan secara acak sederhana. Penelitian ini bertujuan untuk melihat aspek biologi reproduksi ikan tambakan yang meliputi seksualitas, nisbah kelamin, tingkat kematangan gonad dan nilai indek somatik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ikan tambakan bersifat heteroseksual dengan nisbah kelamin ikan jantan betina (1,25:1,00). Nilai gonado somatik ikan betina lebih besar dari ikan jantan pada setiap tingkat kematangan gonad.   Kata kunci: gonad, tingkat kematangan gonad, heteroseksualhttps://online-journal.unja.ac.id/index.php/biospecies/article/view/2874
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Lisna Lisna
spellingShingle Lisna Lisna
Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
Biospecies
author_facet Lisna Lisna
author_sort Lisna Lisna
title Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
title_short Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
title_full Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
title_fullStr Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
title_full_unstemmed Aspek Biologi Reproduksi Ikan Tambakan (Helostoma temminckii) di Perairan Umum Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi
title_sort aspek biologi reproduksi ikan tambakan (helostoma temminckii) di perairan umum kecamatan kumpeh ulu kabupaten muaro jambi
publisher Universitas Jambi
series Biospecies
issn 2503-0426
1979-0902
publishDate 2016-01-01
description Penelitian tentang aspek repoduksi ikan tambakan (Helostoma temminckii) di perairan umum Kecamatan Kumpeh telah dilakukan pada bulan Juni sampai dengan bulan Agustus 2013, pengoleksian ikan sampel dengan alat tangkap jaring insang dan jala dengan ukuran mata jaring 0,75 inchi dan 1,0 inchi. Pengumpulan ikan sampel dilakukan seminggu sekali dan pengambilan dilakukan secara acak sederhana. Penelitian ini bertujuan untuk melihat aspek biologi reproduksi ikan tambakan yang meliputi seksualitas, nisbah kelamin, tingkat kematangan gonad dan nilai indek somatik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ikan tambakan bersifat heteroseksual dengan nisbah kelamin ikan jantan betina (1,25:1,00). Nilai gonado somatik ikan betina lebih besar dari ikan jantan pada setiap tingkat kematangan gonad.   Kata kunci: gonad, tingkat kematangan gonad, heteroseksual
url https://online-journal.unja.ac.id/index.php/biospecies/article/view/2874
work_keys_str_mv AT lisnalisna aspekbiologireproduksiikantambakanhelostomatemminckiidiperairanumumkecamatankumpehulukabupatenmuarojambi
_version_ 1725808921759711232