SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)

Jamur pelapuk putih Basidiomycetes adalah kelompok mikroba yang sangat unik. Secara alami mereka dapat mendekomposisi biomassa berlignoselulosa. Keberadaan hutan tropis Indonesia saat ini terus berkurang akibat kebakaran hutan, eksploitasi yang berlebihan, konversi lahan, dan biopiracy. Secara alami...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Lisna Efiyanti, Asep Hidayat
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Forest Product Research and Development Center 2017-09-01
Series:Jurnal Penelitian Hasil Hutan (Journal of Forest Products Research)
Subjects:
Lac
MnP
Online Access:http://ejournal.forda-mof.org/ejournal-litbang/index.php/JPHH/article/view/2518
id doaj-dab8714ecd0746a7952314ba854c25e5
record_format Article
spelling doaj-dab8714ecd0746a7952314ba854c25e52020-11-24T21:54:12ZindForest Product Research and Development CenterJurnal Penelitian Hasil Hutan (Journal of Forest Products Research)0216-43292442-89572017-09-0135318519510.20886/jphh.2017.35.3.185-1953105SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)Lisna Efiyanti0Asep Hidayat1Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan (P3HH)Pusat Penelitian dan Pengembangan Hutan (P3H)Jamur pelapuk putih Basidiomycetes adalah kelompok mikroba yang sangat unik. Secara alami mereka dapat mendekomposisi biomassa berlignoselulosa. Keberadaan hutan tropis Indonesia saat ini terus berkurang akibat kebakaran hutan, eksploitasi yang berlebihan, konversi lahan, dan biopiracy. Secara alami, jamur pelapuk putih berpotensi untuk dimanfaatkan sebagai bioresources, yaitu untuk meningkatkan citra rasa, kualitas, dan fungsi makanan (industri makanan), delignifikasi (pulp dan kertas), produksi etanol (biofuel), biosensor, dan bioremediasi. Tulisan ini mempelajari isolasi, seleksi, dan analisa potensi enzim ekstraseluler lakase (Lac) dan mangan peroksidase (MnP) dari jamur yang tumbuh di beberapa lokasi hutan tropis Indonesia. Sebanyak 178 sampel jamur pelapuk putih yang berasal dari hutan tropis di Indonesia (Jawa Barat, Jawa Timur, dan Kalimantan Timur) telah diisolasi dan diseleksi pada media RBBR. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 26 isolat murni yang berhasil diisolasi menunjukan laju perubahan warna RBBR yang berbeda, dan enam isolat diantaranya (JB-7.1.1, BST-F16, Gr-W3.2A-C, TRK-1, TRK-2, dan TRK-3) memiliki kemampuan untuk mengoksidasi RBBR dengan laju perubahan warna >1 cm per-hari. Hasil uji enzimatik pada spektrofotometer menunjukkan bahwa 2 buah isolat terpilih mampu memproduksi Lac dan MnP yang tinggi, JB-7.1.1 (526 ± 142 UL-1 dan 114 ± 13 UL-1), dan TRK-2 (463 ± 95 UL-1 dan 98 ± 8 UL-1). Level aktivitas Lac yang dihasilkan oleh isolat JB-7.1.1 lebih tinggi dan tidak berbeda secara signifikan dengan positif kontrol, Cerrena sp. F0607. Isolat JB-7.1.1 dan TRK-2 merupakan isolat potential sebagai produser enzim Lac, dan yang paling sederhana dapat dimanfaatkan untuk dekomposisi zat pewarna pada bidang bioremediasi.http://ejournal.forda-mof.org/ejournal-litbang/index.php/JPHH/article/view/2518Jamur pelapuk putihenzimisolatLacMnP
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Lisna Efiyanti
Asep Hidayat
spellingShingle Lisna Efiyanti
Asep Hidayat
SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
Jurnal Penelitian Hasil Hutan (Journal of Forest Products Research)
Jamur pelapuk putih
enzim
isolat
Lac
MnP
author_facet Lisna Efiyanti
Asep Hidayat
author_sort Lisna Efiyanti
title SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
title_short SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
title_full SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
title_fullStr SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
title_full_unstemmed SELEKSI JAMUR PELAPUK PUTIH HUTAN TROPIS INDONESIA SEBAGAI PENGHASIL ENZIM LAKASE (Lac) DAN MANGAN PEROKSIDASE (MnP)
title_sort seleksi jamur pelapuk putih hutan tropis indonesia sebagai penghasil enzim lakase (lac) dan mangan peroksidase (mnp)
publisher Forest Product Research and Development Center
series Jurnal Penelitian Hasil Hutan (Journal of Forest Products Research)
issn 0216-4329
2442-8957
publishDate 2017-09-01
description Jamur pelapuk putih Basidiomycetes adalah kelompok mikroba yang sangat unik. Secara alami mereka dapat mendekomposisi biomassa berlignoselulosa. Keberadaan hutan tropis Indonesia saat ini terus berkurang akibat kebakaran hutan, eksploitasi yang berlebihan, konversi lahan, dan biopiracy. Secara alami, jamur pelapuk putih berpotensi untuk dimanfaatkan sebagai bioresources, yaitu untuk meningkatkan citra rasa, kualitas, dan fungsi makanan (industri makanan), delignifikasi (pulp dan kertas), produksi etanol (biofuel), biosensor, dan bioremediasi. Tulisan ini mempelajari isolasi, seleksi, dan analisa potensi enzim ekstraseluler lakase (Lac) dan mangan peroksidase (MnP) dari jamur yang tumbuh di beberapa lokasi hutan tropis Indonesia. Sebanyak 178 sampel jamur pelapuk putih yang berasal dari hutan tropis di Indonesia (Jawa Barat, Jawa Timur, dan Kalimantan Timur) telah diisolasi dan diseleksi pada media RBBR. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 26 isolat murni yang berhasil diisolasi menunjukan laju perubahan warna RBBR yang berbeda, dan enam isolat diantaranya (JB-7.1.1, BST-F16, Gr-W3.2A-C, TRK-1, TRK-2, dan TRK-3) memiliki kemampuan untuk mengoksidasi RBBR dengan laju perubahan warna >1 cm per-hari. Hasil uji enzimatik pada spektrofotometer menunjukkan bahwa 2 buah isolat terpilih mampu memproduksi Lac dan MnP yang tinggi, JB-7.1.1 (526 ± 142 UL-1 dan 114 ± 13 UL-1), dan TRK-2 (463 ± 95 UL-1 dan 98 ± 8 UL-1). Level aktivitas Lac yang dihasilkan oleh isolat JB-7.1.1 lebih tinggi dan tidak berbeda secara signifikan dengan positif kontrol, Cerrena sp. F0607. Isolat JB-7.1.1 dan TRK-2 merupakan isolat potential sebagai produser enzim Lac, dan yang paling sederhana dapat dimanfaatkan untuk dekomposisi zat pewarna pada bidang bioremediasi.
topic Jamur pelapuk putih
enzim
isolat
Lac
MnP
url http://ejournal.forda-mof.org/ejournal-litbang/index.php/JPHH/article/view/2518
work_keys_str_mv AT lisnaefiyanti seleksijamurpelapukputihhutantropisindonesiasebagaipenghasilenzimlakaselacdanmanganperoksidasemnp
AT asephidayat seleksijamurpelapukputihhutantropisindonesiasebagaipenghasilenzimlakaselacdanmanganperoksidasemnp
_version_ 1725868234856464384