PERBAIKAN SIFAT MEKANIS BESI COR KELABU DENGAN PENAMBAHAN UNSUR CROM DAN TEMBAGA

Sifat mekanis besi cor kelabu dipengaruhi oleh laju pendinginan, tebal coran, perlakuan panas, perlakuan saat cairan dan penambahan unsur paduan. Beberapa penggunaan material ini membutuhkan kekuatan yang tinggi. Untuk memperbaiki kekuatannya dapat dilakukan dengan penambahan unsur paduan yang bersi...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Agus Suprihanto, Yusuf Umardani, Dwi Basuki Wibowo
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Muhammadiyah University Press 2007-01-01
Series:Media Mesin
Online Access:http://journals.ums.ac.id/index.php/mesin/article/view/3146