Hubungan Sikap dan Percaya Diri Siswa Pada Mata Pelajaran IPA di Sekolah Menengah Pertama

Sikap merupakan bentuk persepsi seseorang terhadap suatu objek yang di gambarkan dengan ekspresi suka ataupun tidak. Tujuan dari penelitian untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara sikap dan percaya diri siswa pada mata pelajaran IPA di SMPN 2 Muaro Jambi. Penelitian ini menggunakan peneliti...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Lika Anggraini, Rahmat Perdana
Format: Article
Language:English
Published: Department of Physics Education, Faculty of Education and Teaching, Universitas Sains Al-Quran 2019-10-01
Series:Spektra: Jurnal Kajian Pendidikan Sains
Subjects:
Online Access:https://spektra.unsiq.ac.id/index.php/spek/article/view/103