Purpura Trombositopenik Idiopatika pada Anak (patofisiologi, tata laksana serta kontroversinya)

Purpura trombositopenik idiopatika (ITP) merupakan kelainan perdarahan didapat pada anak yang paling sering dijumpai, ITP merupakan kelainan otoimun yang menyebabkan munculnya suatu autoantibodi terhadap trombosit. Diagnosis ITP ditegakkan dengan menyingkirkan kemungkinan penyebab trombositopenia ya...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Bagus Setyoboedi, IDG Ugrasena
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia 2016-12-01
Series:Sari Pediatri
Subjects:
Online Access:https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/904