HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN KADAR HORMON TIROKSIN BEBAS (FT4) PADA ANAK SEKOLAH DASAR

Latar Belakang. Anemia karena kekurangan zat besi masih menjadi masalah gizi utama di Indonesia. Kondisi ini dapat menurunkan produktifitas dan gangguan pertumbuhan pada anak usia sekolah. Zat besi merupakan bagian penting dari  thyroperoxidase (TPO) yang berperan dalam sintesis hormon tiroid. Tujua...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Donny Kristanto Mulyantoro, Hadi Ashar, Asih Setyani, Taufik Hidayat, Mohamad Samsudin
Format: Article
Language:English
Published: Balai Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Magelang 2018-12-01
Series:Media Gizi Mikro Indonesia
Subjects:
Online Access:https://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/mgmi/article/view/554