PENGARUH PEMBERIAN HAK ATAS TANAH DI PEMUKIMAN PESISIR PANTAI TERHADAP RENCANA DETAIL TATA RUANG KOTA KUPANG (Studi kasus: Pemukiman Pesisir Pantai Kelurahan Oesapa)

Undang–undang Dasar 1945, pasal 33 ayat 3, mengamanatkan bahwa bumi, air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan sebesar–besarnya bagi kemakmuran rakyat. Tanah merupakan sumberdaya alam karunia Tuhan Yang Maha Esa yang tidak dapat terpisahkan dari tata keh...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Eksam Sodak, Jauhari Effendi, I N.P Soetedjo
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Diponegoro University 2016-03-01
Series:Jurnal Ilmu Lingkungan
Subjects:
Online Access:http://ejournal.undip.ac.id/index.php/ilmulingkungan/article/view/10553