ASESMEN AUTENTIK DALAM PEMBELAJARAN BAHASA

Asesmen autentik adalah suatu penilaian belajar yang merujuk pada situasi atau konteks dunia “nyata” yang memerlukan berbagai macam pendekatan untuk memecahkan masalah yang memberikan kemungkinan bahwa satu masalah bisa mempunyai lebih dari satu macam pemecahan. Dengan kata lain, asesmen autentik me...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Siti Zahrok
Format: Article
Language:English
Published: Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2009-11-01
Series:Jurnal Sosial Humaniora
Subjects:
Online Access:http://iptek.its.ac.id/index.php/jsh/article/view/660/383