ANALISIS KADAR SIKLAMAT PADA ES KRIM DI KOTA BANJARBARU

Pemanis merupakan salah satu komponen yang sering ditambahkan dalam bahan makanan. Pemanis buatan yang banyak beredar di masyarakat adalah siklamat. Konsumsi siklamat yang melebihi dosis akan mengakibatkan kanker kandung kemih. Selain itu akan menyebabkan tumor paru, hati, dan limfa. Tujuan peneliti...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Nurlailah Nurlailah, Nurhayati Aslami Alma, Neni Oktiyani
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Poltekkes Kemenkes Banjarmasin 2017-07-01
Series:Medical Laboratory Technology Journal
Subjects:
Online Access:http://ejurnal-analiskesehatan.web.id/index.php/JAK/article/view/148