Pengembangan Desain Motif Ukir untuk Aktualisasi Identitas Jepara sebagai Kota Ukir

Abstrak Jepara memiliki potensi besar dibidang seni ukir. Potensi ini dapat dilihat dari masa Ratu Kalinyamat dan R.A. Kartini. Motif ukir Jepara dapat dilihat sebagai kontruksi sosial dalam hubungannya dengan identitas kultural dan tradisi. Motif ukir Jepara telah menjadi identitas kota melalui wu...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Agus Setiawan, Annas Marzuki Sulaiman
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Dian Nuswantoro 2017-02-01
Series:ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual & Multimedia
Online Access:http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/andharupa/article/view/1282