FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT ADOPSI PETERNAK TERHADAP POLA KEMITRAAN AYAM RAS PEDAGING DI KABUPATEN TABANAN

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tingkat adopsi peternak pola kemitraan ayam ras pedaging dan faktor-faktor yang mempengaruhinya yaitu pengetahuan, persepsi, ketrampilan, intensitas komunikasi, sikap, dan motivasi. Penelitian dilaksanakan di Kabupaten Tabanan. Jumlah responden dari penelitian...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sugiantara I M., I N. Suparta, N. W. T. Inggriati
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Udayana 2019-02-01
Series:Majalah Ilmiah Peternakan
Online Access:https://ojs.unud.ac.id/index.php/mip/article/view/50102