Kapasitas Adsorpsi Arang Aktif Ijuk Pohon Aren (Arenga pinnata) terhadap Pb2+

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui waktu kontak optimum, dan kapasitas adsorpsi arang aktif ijuk pohon aren terhadap ion Pb2+. Arang aktif ini dibuat dengan mengkarbonasi ijuk pohon aren pada suhu 400°C, dihaluskan hingga ukuran -100/+200 mesh, dan diaktifkan dengan merendam arang yang terjad...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: . Jasmal, . Sulfikar, . Ramlawati
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Negeri Makassar 2015-08-01
Series:Sainsmat
Online Access:https://ojs.unm.ac.id/sainsmat/article/view/1284