MENGEMBANGKAN PEMBELAJARAN DAN PENILAIAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH SMA

Abstrak. Salah satu permasalahan pembelajaran sejarah adalah ketiadaan keberanian dalam mengembangkan pembelajaran dan penilaian berpikir tingkat tinggi. Hal ini berdampak dari pembelajaran sejarah yang dilaksanakan secara konvensional. Guru menjadi titik sentral (teacher centered) dalam pembelajara...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Pi'i Pi'i
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Negeri Malang 2016-12-01
Series:Sejarah dan Budaya: Jurnal Sejarah, Budaya, dan Pengajarannya
Online Access:http://journal2.um.ac.id/index.php/sejarah-dan-budaya/article/view/1526